Cathay Pacific adalah sebuah maskapai penerbangan nasional Hong Kong yang berpusat di Bandar Udara Internasional Hong Kong. Cathay Pacific dan anak perusahaannya memiliki layanan penumpang dan kargo terjadwal ke lebih dari 190 destinasi di lebih dari 60 negara di seluruh dunia, termasuk codeshare dan joint venture.
Website Cathay Pacific : https://www.cathaypacific.com/cx/id_ID.html